Pages

Tablet Plasma Active UX, Harga 2 Jutaan

Tablet Plasma Active UX, Harga 2 Jutaan 
Tablet Plasma Active UX, Tablet berbasis kernel Linux murni tapil dengan harga 2 jutaan dan paling ditunggu oleh pengguna open source sudah beredar pertama kali nya di Eropa minggu depan. Tablet berukuran 7 inci diberi nama Spark dapat menjalankan OS Plasma Active UX yang berbasiskan kernel Linux, Plasma environment multi-platform dari KDE, dan juga Qt. Tablet ini sangat cocok disegala user pengguna ataupun bagi para pembuat software dan dilengkapi dengan tools Linux. 
Spark juga memiliki fitur pengakses ebook dari Project Gutenberg, aplikasi berbasis Qt dan QML. Untuk mendukung semua kinerjanya, Sparks memiliki prosesor dual-core 1 GHz, GPU Mali-400, dan RAM 512 MB. Selain itu, tablet ini juga akan dipaket dengan memori internal 4GB plus kartu SD, kamera 1.3 MP, dua port USB, serta audio jack 3.5 mm.

0 comments: